• Beauty,  Lifestyle

    Pengalaman Treatment New ZAP Photo Facial #CANTIKJAMANNOW

    Hi guysss! Aku seneng banget karena aku dapat kesempatan buat beauty treatment di ZAP Clinic! Kali ini aku cobain New ZAP Photo Facial, treatment yang kekinian dengan berbagai manfaat untuk kulit wajah kita. Treatment ini terdiri dari 3 step, yaitu: – Face Toning. Di treatment ini wajah kita disinari oleh laser. Ada sensasi cekit-cekit terutama bagi yang baru pertama kali treatment ini. – Alma Rejuvenation. Di treatment ini wajah kita dioleskan gel biru yang super dingin, fresh banget. Lalu di”foto” dengan alatnya yang akan menyinari wajah kita. Sensasinya super segar, tapi saat disinari agak hangat sedikit. – Oxy Infusion. Di treatment ini wajah kita disemportkan serum dan oksigen. Ini juga…

  • Beauty,  Lifestyle

    Tips Terhindar dari Barang Palsu Saat Berbelanja Online

    Hai semuanya! Kali ini aku mau sharing dan cerita-cerita aja ke kalian. Setelah sekitar dua tahun aku menulis blog, sudah banyak postingan yang ku tulis dari mulai tips traveling, swatches lipstik, review produk, pengalaman kuliah di Thailand, dan lain-lain. Tapi dari semua postingan yang aku tulis, postingan yang paling banyak dibaca adalah tentang perbedaan produk asli dan palsu. Di postingan itu juga banyak banget yang komentar, baik menanyakan keaslian produk yang mereka beli, atau sharing kalau mereka dapat produk palsu ataupun asli. Postingan itu adalah yang organic engagementnya paling baik dan aku seneng banget bisa sharing tentang hal tersebut. Nah based on that thought aku jadi kepikiran untuk buat tips-tips…

  • Lifestyle

    X2 Bio Series Terbaru: X2 Bio Glaze Nu Azul dan Na Quartzo Review

    Halo, welcome back! Hari-hari pasca lebaran gini, waktu yang pas banget buat belanja untuk ngabisin THR ya nggak sih? Hahaha. Meskipun aku sekarang kuliah jadi nggak dapet THR dari kantor ataupun sodara-sodara, tapi teteup aja dari kemarin udah lirik sana sini buat belanja ini itu. Apalagi karena isi following instagram itu kebanyakan beauty blogger/vlogger yang tiap hari nebar racun dan godaan berbagai produk beauty ataupun lifestyle. Nah sekarang aku mau ikutan menebar racun untuk kalian, kali ini aku akan review softlens terbaruku yang beberapa saat lalu dikirimin sama X2 Softlens. Setelah beberapa tahun menggunakan softlens, udah banyak brand yang aku pernah cobain dan ada yang cocok, ada juga yang gak…

  • Beauty,  Lifestyle

    Menjaga Kelembaban Tubuh saat Puasa: 5 Rekomendasi Produk Pelembab

    Hai semuanya, gimana nih puasanya? Semoga lancar terus yaa. Di bulan puasa ini, karena kita berpuasa tentunya membuat tubuh kita kekurangan air dan butuh produk-produk yang bisa membantu melembabkan berbagai bagian tubuh kita. Kali ini dalam BEAUTY POST COLLABORATION yang diselenggarakan oleh , saya akan sharing tentang berbagai produk yang saya gunakan untuk membantu menjaga kelembaban tubuh saya, terutama bibir, wajah, dan badan. Kalian yang penasaran apa aja produk-produknya, yuk lanjut baca dibawah ini ya!   Rekomendasi Pelembab untuk Tubuh Mutouch Revitalizing Body Serum Spray Mist Produk pertama yang saya rekomendasikan adalah Mutouch Revitalizing Body Serum Spray Mist. Produk ini merupakan body serum yang saya gunakan untuk pengganti hand & body lotion.…

  • Beauty,  Lifestyle

    Rambut Kembali Sehat dengan Emeron Hair Damage Care Series

    Hello semua! Kesehatan rambut bagi wanita merupakan hal yang penting. Sayangnya, terkadang perawatan rambut terlupakan atau disepelekan, terlebih lagi yang berhijab seperti saya sendiri contohnya.  Karena rambut saya sehari-hari tertutup maka kadang saya lupa bahwa menjaga kesehatan rambut itu penting. Setiap harinya saya mengikat rambut dan jarang menyisirnya, menyebabkan rambut saya sering rontok dan kurang terawat. Nah, akhir-akhir ini saya lagi cari produk perawatan rambut yang cocok untuk merawat dan mengembalikan kesehatan rambut lagi. Saya menemukan produk perawatan rambut alami Emeron Damage Care Series yang berisi beberapa produk yang manfaatnya cocok banget untuk mengembalikan kesehatan rambut yang rusak dan kurang terawat. Sedikit pengenalan, Emeron merupakan produk dari PT. Lion Wings…

  • Beauty,  Lifestyle

    Pengalaman Berbelanja di Sociolla (Bonus kode voucher!)

    Hai semuanya! Diantara kalian ada kah yang hobi berbelanja online? Pasti banyak ya, termasuk saya, hehe. Online shop dan marketplace juga sekarang sudah menjamur dimana-mana. Dengan banyaknya online shop dan marketplace, kalian harus cermat dalam berbelanja, agar transaksinya aman dan barangnya juga berkualitas. Nah, saya mau rekomendasikan salah satu tempat belanja beauty products online yang terpercaya, yaitu Sociolla. Untuk berbelanja, kalian tinggal buka websitenya aja di www.sociolla.com. Di halaman depan, biasanya ditampilkan promo-promo yang sedang berlangsung. Untuk mencari barang, kalian bisa pilih produk berdasarkan brand atau jenis produk.   Sebelum berbelanja, sebaiknya kalian buat akun dulu agar memudahkan proses transaksi kalian. Nah, kalian bisa buat akun di www.soco.id yang merupakan beauty…

  • Lifestyle

    Softlens X2 Bio Color Hazel Review

    Hi semua! Akhirnya setelah berhari-hari mengumpulkan niat, jadi juga nulis postingan lagi, hehe. Diantara kalian ada yang matanya minus? Pasti yang matanya minus seperti saya sudah bosen banget ya setiap hari harus pakai kacamata. Kalian yang sekali-kali pingin tampil beda di momen tertentu, atau yang nggak betah pakai kacamata, pasti sudah familiar sama softlens. Di postingan ini saya akan review salah satu softlens favorit saya, X2 Bio Color.   Tentang Produk X2 Bio X2 by Exoticon merupakan merk softlens yang sudah lama terkenal, bahkan sejak saya SMA sudah pernah pakai softlens X2 juga tapi beda jenis. Softlens X2 ini memiliki berbagai jenis produk yang ditawarkan, ada berbagai warna, motif, dan…

  • Lifestyle,  Travel

    #HatYaiLife: Merayakan Festival Loy Krathong di Hat Yai

    Hai semuanya! Untuk berbagi pengalaman saya selama studi di Thailand, saya akan menulis series artikel #HatYaiLife. Well, walaupun baru 3-4 bulan tinggal disini, tapi banyak sekali keunikan atau hal-hal istimewa yang ingin saya ceritakan, tapi saya akan menulisnya satu persatu. Saya suka banget learning and experiencing budaya-budaya yang ada di berbagai negara. Nah mumpung saya lagi di Thailand, saya ingin merasakan berbagai festival budaya yang ada disini. That’s why pada awal November lalu saya ikut dalam perayaan Loy Krathong Festival. Apa itu Loy Krathong Festival? Loy Krathong adalah perayaan untuk memberikan persembahan kepada dewa dewi untuk permintaan maaf atas polusi yang telah dilakukan oleh manusia, serta untuk mencari berkah dan…

  • Lifestyle,  Personal

    Study Abroad Preparation and Moving to Hat Yai (Persiapan Kuliah di Prince of Songkla University)

    Halo semua! Di postingan ini saya mau sharing tentang persiapan keberangkatan saya untuk studi ke luar negeri. Alhamdulillah tahun ini saya sudah berangkat ke Thailand, tepatnya di kota Hat Yai untuk melanjutkan studi saya di jenjang master degree (S2). Saya mengambil program studi Human and Social Development di Faculty of Liberal Arts, Prince of Songkla University. Kurang lebih di bulan oktober ini saya sudah tiga bulan tinggal di Hat Yai ini, and I’m so happy to share anything about my uni life here 🙂 But for the starter, I want to share about my preparation before and after I moved here! So here they  are.. Study Abroad Preparation Apply Beasiswa…

  • Lifestyle

    Heavenly Blush TummYogurt for Your Tummy

    Hai guys! Welcome back to my blog <3 Ada yang suka Yogurt nggak nih? Buat kalian pencinta Yogurt, pasti kalian excited banget nih sama produk barunya Heavenly Blush, yaitu TummYogurt Drink dan TummYogurt Bar! Heavenly Blush TummYogurt Drink TummYogurt Drink merupakan Fresh Yogurt kental yang tinggi akan serat (High Fiber) dan rendah lemak (Low Fat).  Kandungan tinggi serat atau high fiber dalam TummYogurt Drink bisa melancarkan pencernaan kamu. Selain itu, High Fiber juga bisa membantu menurunkan berat badan dan melancarkan program dietmu, karena bisa membuat kamu kenyang lebih lama. So good for your Tummy 🙂 Buat kamu yang jarang makan buah dan sayur, TummYogurt Drink ini cocok banget buat kamu…