• Beauty,  Lifestyle

    Rambut Kembali Sehat dengan Emeron Hair Damage Care Series

    Hello semua! Kesehatan rambut bagi wanita merupakan hal yang penting. Sayangnya, terkadang perawatan rambut terlupakan atau disepelekan, terlebih lagi yang berhijab seperti saya sendiri contohnya.  Karena rambut saya sehari-hari tertutup maka kadang saya lupa bahwa menjaga kesehatan rambut itu penting. Setiap harinya saya mengikat rambut dan jarang menyisirnya, menyebabkan rambut saya sering rontok dan kurang terawat. Nah, akhir-akhir ini saya lagi cari produk perawatan rambut yang cocok untuk merawat dan mengembalikan kesehatan rambut lagi. Saya menemukan produk perawatan rambut alami Emeron Damage Care Series yang berisi beberapa produk yang manfaatnya cocok banget untuk mengembalikan kesehatan rambut yang rusak dan kurang terawat. Sedikit pengenalan, Emeron merupakan produk dari PT. Lion Wings…